Selasa, 29 Juli 2014

Presiden SBY sambut hangat kedatangan Jokowi-JK di Istana Negara


http://www.merdeka.com/foto/peristiwa/presiden-sby-sambut-hangat-kedatangan-jokowi-jk-di-istana-negara.html


Selain itu, Presiden SBY juga menerima kedatangan Prabowo Subianto yang hadir dalam acara open house di Istana Negara.



Selain itu, Presiden SBY juga menerima kedatangan Prabowo Subianto yang hadir dalam acara open house di Istana Negara.
©rumgapres/abror rizkiDari ki-ka: Wakil Presiden terpilih Jusuf Kalla, Mufidah Jusuf Kalla, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Ani Yudhoyono, Iriana Joko Widodo, dan Presiden terpilih Joko Widodo alias Jokowi tampak akrab saat berbincang bersama dalam acara open house di Istana Negara, Jakarta, Senin (28/7). Open house di Istana Negara ini diselenggarakan Presiden SBY dalam rangka silaturahmi saat Hari Raya Idul Fitri 1435 Hijriah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar