TEMPO.CO, Jakarta - Pasangan Bella Saphira dan Mayor Jenderal Agus Surya Bhakti yang menikah pada 30 Agustus 2013 hingga saat ini belum mendapatkan momongan. Karena itu, Bella selalu ikut suaminya ke mana pun dia bertugas.
"Bagi saya, walaupun pekerjaan saya padat, tetap harus ada waktunya untuk berdua. Karena setelah menikah tidak (punya) cukup waktu untuk berdua, dan juga karena umur. Jadi, ya Bella saya tenteng ke mana-mana," ujar Agus S.B., saat ditemui di Hotel Borobudur, Senin, 2 Juni 2014.(Baca :BellaSaphira Kena Infeksi Saluran Pencernaan)
Keduanya pun menjalani program untuk memiliki anak. "Kita ada program, cuman (belum berhasil) karena sering naik-turun pesawat, mobil dan (melewati) medan berat. Ya, kita mohon doanya saja dari semua," ujar Bella.
Bagi Agus, kepadatan jadwal kerjanya juga sangat membutuhkan peranan besar seorang istri. Ia merasa sangat senang karena selalu ditemani Bella di setiap tugasnya.
ANINDYA LEGIA PUTRI
Berita Terpopuler:
- Robin • Laporkan Penyalahgunaan
..............."Kita ada program, cuman (belum berhasil) karena sering naik-turun pesawat, mobil dan (melewati) medan berat.............
Balas
MEMANGNYA LAGI NGAPAIN SAMPAI SEGITUNYA.....................??????????? Anehkali kau ini Dan, gak ada yang berat di Medan banyak RBT (Ojeg), Sudaco (angkot),... Selengkapnya - Hendri • Laporkan Penyalahgunaan
prediksi sedikit la,,,
Balas
mau punya anak atau tidak nantinya,, pasangan ini akan bercerai, kurang dari 5 tahun la - Anie • Laporkan Penyalahgunaan
rada-rada gak penting sih ni berita!! tp aku doakan yg terbaik deh utuk ibu Bella dan Bpk Jendral. Amin ,,,
Balas - Syafrudin • Laporkan Penyalahgunaan
nikmati aj sendiri ...jgn di publikasikn...ah bodoh kali ni orang.....
Balas - Roni • Laporkan Penyalahgunaan
Masalah anak, sangat terkait dengan kejiwaan... Makanya kalau menikah dengan masalah mendasar... sulit punya anak... Misalnya doa dan restu keluarga... Boleh Anda percaya atau tidak........
Balas - Tri • Laporkan Penyalahgunaan
bawa istri waktu dinas berati korupsi, soalnya perjalanan istri pake beaya negara, kenapa gak anak cucu sekalian dibawa, berita kampungan
Balas - Tiang • Laporkan Penyalahgunaan
terulang algi sejarah seperti angie sondack yg menikah sama bapak bapak yg uda punya anak dan tdk mendapat di restui ortu ending dari angie menyedihkan..............

Tidak ada komentar:
Posting Komentar